KAJI BANDING DPMPTSP KABUPATEN KLATEN


Pada hari Kamis,05 Desember 2019 DPMPT Kabupaten Gunungkidul menerima Kaji Banding dari Kabupaten Klaten sebanyak 7 personil di ruang rapat DPMPT .

Guna peningkatan kinerja pelayanan publik DPMPT SP Kabupaten Klaten mendiskusikan mengenai : SOTK,Perda Penyelenggaraan Penanaman Modal, Perbup, Rencana Umum Penanaman Modal, Pemberian Insentif  dan Kemudahan Investasi Daerah, Promosi Investasi, SOP Pelayanan Perizinan, Pengendalian dan Pengawasan serta Pelaksanaan PP24 tahun 2018.

Pada kesempatan ini kedua instansi berbagi hal-hal yang positif guna menjadi masukan peningkatan kinerja pelayanan kepada masyarakat. Dengan suasana keakraban kedua instansi mengungkapkan berbagai hal mengenai pelaksanaan pelayanan perizinan dan penanaman modal guna peningkatan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat.

DPMPT Kabupaten Gunungkidul melalui Sekretaris Dinas berharap agar kunjungan ini dapat bermanfaat bagi pemerintahan yang ada di Kabupaten Klaten maupun di Kabupaten Gunungkidul.

Bagaimana pelayanan perizinan di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu?

  • Hari Ini (11687 Kunjungan)
  • Kemarin (0 Kunjungan)
  • Total (11686 Kunjungan)


  • Address:
  • Telpon :
  • Fax :
  • Email: