Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Aplikasi SIKD Penatausahaan Keuangan


DPMPTSP, Jumat tanggal 27 Januari 2023 Subag Pererncanaan dan Keuangan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan kegiatan Sosialiasi dan Bimbingan Teknis Penatausahaan Keuangan dengan aplikasi SIKD Penatanausahaan Keuangan dengan peserta yang terdiri dari PPTK Kegiatan bidang dan Sekretariat DPMPTSP dengan narasumber Bendahara Pengeluaran. Aplikasi SIKD merupakan aplikasi baru sebagai aplikasi yang terintegrasi dari perencanaan, penatausahaan sampai dengan pertangungjawaban/pelaporan. Pada kesempatan ini dilakuan simulasi Aplikasi dari masing PPTK dan juga Operator dari masing Bidang dan Sekretariat tentang proses pembukuan BKP, BKU, SPJ dan juga tentang menu pertanggungjawaban/pelaporan yang nantinya digunakan untuk penyusunan laporan keuangan. Tujuan Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Aplikasi SIKD Penatausahaan bagi PPTK untuk menghindari adanya kesalahan input kegiatan , peninputan ulang dan  juga merupakan bagian dari pengendalian internal guna memastikan data yang akurat dan valid. Sosialisasi ditutup oleh Kepala Subbagian Perencanaan dan Keuangan dengan ucapan terimakasih kepada semua peserta yang telah menyempatkan hadir dan harapan dari kegiatan ini agar bermanfaat.

Bagaimana pelayanan perizinan di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu?

  • Hari Ini (11938 Kunjungan)
  • Kemarin (0 Kunjungan)
  • Total (11937 Kunjungan)


  • Address:
  • Telpon :
  • Fax :
  • Email: